Awesome loker IT Indonesia
Deskripsi:
Awesome loker IT Indonesia adalah projek open source yang bertujuan untuk memberitahu lowongan kerja IT yang ada di provinsi provinsi di seluruh Indonesia dan setiap lowongan kerja akan di tampilkan dalam format markdown.
Sistemnya itu setiap harinya akan di update terus dengan bantuan github actions yang sudah ada penjadwalannya, serta datanya sendiri diambil dari API GraphQL yang ada di Jobstreet (mungkin kedepannya API nya akan saya update atau tambah lagi). Bahasa pemrograman yang dipakai untuk projek ini adalah Typescript.
Terimakasih.
Link:
Loading (cek link...)
Link tidak valid
Dipost oleh @SatyaWikananda
0 Kontribusi 0 Poin
Klik Subscribe di kolom disqus kalau mau mendapat notifikasi saat ada komentar