mengenal baris ganjil dan baris genap pada textview android

saya punya satu textview yang isinya penggalan teks lagu seperti berikut : A E Country roads, take me home, F#m D To the place I belong A E West Virginia, mountain momma, D A Take me home, country roads.

kode untuk textviewnya : txtLirik.setText(Html.fromHtml(song.isi_songs).toString());// data dari textview saya ambil dari web service dan sudah dapat ditampilkan. pertanyaanya : bagaimana source code agar saya dapat memproses baris akord saja tanpa menghilangkan baris liriknya. terima kasih

avatar ardhyseran
@ardhyseran

1 Kontribusi 0 Poin

Diperbarui 6 tahun yang lalu

1 Jawaban:

diartikel ini referensi gan [link]http://www.devexchanges.info/2015/05/listview-with-oddeven-rows-in-android.html [/link] sama ini http://stackoverflow.com/questions/17486160/listview-odd-even-row-xml

avatar hilmanski
@hilmanski

2670 Kontribusi 2132 Poin

Dipost 6 tahun yang lalu

Login untuk ikut Jawaban