apakah jika menggunakan ajax harus terhubung dengan json atau xml ?

bisakah kita membuat web tanpa refresh hanya menggunakan ajax ? tanpa json ataupun xml

avatar ivanpratama99
@ivanpratama99

88 Kontribusi 12 Poin

Diperbarui 6 tahun yang lalu

4 Jawaban:

Bisa mas. itu jawabannya yg di cari kan :D

avatar markeronly
@markeronly

378 Kontribusi 230 Poin

Dipost 6 tahun yang lalu

Ok mas Makacih

avatar ivanpratama99
@ivanpratama99

88 Kontribusi 12 Poin

Dipost 6 tahun yang lalu

@markeronly Trus apakah ada pembedanya gan ? Antara pakek atau enggak

avatar ivanpratama99
@ivanpratama99

88 Kontribusi 12 Poin

Dipost 6 tahun yang lalu

Jawaban Terpilih

AJAX adalah Asynchronous Javascript and XML, yang mana itu adalah sebuah mekanisme yang digunakan untuk melakukan asynchronous http request ke server menggunakan Javascript. Jangan biarkan nama itu buat bingung mas nya kenapa harus xml, nyatanya gak ada batasan yang cuma bisa ambil data berupa js atau xml dengan teknik ini. Mas nya bisa dapetin data pake format lain, misal gak mau pakai json atau xml ya bisa pake plaintext atau html dan masih banyak lagi mas.

Yang dimaksud tanpa refresh ini kaya punya react itu ya mas ? Kalau emang mas mau implementasikan kaya react ya dibilang ga pake refresh aja lah kalo mau pindah page mas bisa pake namanya PJAX mas.

avatar markeronly
@markeronly

378 Kontribusi 230 Poin

Dipost 6 tahun yang lalu

Login untuk ikut Jawaban