Mengkoneksikan Database pada CodeIgniter [SOLVED]

Kode Pada Database

$db['default'] = array(
	'dsn'	=> '',
	'hostname' => 'localhost',
	'username' => 'root',
	'password' => '',
	'database' => 'db_latihan',
	'dbdriver' => 'mysqli',
	'dbprefix' => '',
	'pconnect' => FALSE,
	'db_debug' => (ENVIRONMENT !== 'production'),
	'cache_on' => FALSE,
	'cachedir' => '',
	'char_set' => 'utf8',
	'dbcollat' => 'utf8_general_ci',
	'swap_pre' => '',
	'encrypt' => FALSE,
	'compress' => FALSE,
	'stricton' => FALSE,
	'failover' => array(),
	'save_queries' => TRUE
);

Kode Pada Controllernya

$data = $this->db->query("SELECT * FROM perpustakaan");

Ternyata dalam CodeIgniter terdapat 3 Script yang berfungsi untuk mengkoneksikan ke Database,yaitu :

1.Di Folder config/database.php 2.Di Folder config/development/database.php 3.Di Folder config/productions/database.php

kemaren masalah saya , saya belum mengisi data database pada bagian config/development. Jadi pastikan mas/mbak mengisi data pada semua database.php nya biar tidak terjadi masalah seperti diatas Terima Kasih

avatar yogakk
@yogakk

8 Kontribusi 1 Poin

Diperbarui 8 tahun yang lalu

5 Jawaban:

kalo dari kode controller ngga ada yang salah @aka , coba diperiksa database nya apakah nama db udah bener, terus pake password apa ngga. terus coba juga hostname ganti jadi 127.0.0.1

avatar immeng
@immeng

10 Kontribusi 18 Poin

Dipost 8 tahun yang lalu

dbnya udah gonta-ganti nama tetep begitu ,, terus passnya kosong dan udah saya ganti dari localhost ke 127.0.0.1 tetep nggak bisa

avatar yogakk
@yogakk

8 Kontribusi 1 Poin

Dipost 8 tahun yang lalu

SOLVED

avatar yogakk
@yogakk

8 Kontribusi 1 Poin

Dipost 8 tahun yang lalu

jawabannya boleh ditulis gan, biar orang yang punya masalah sama, bisa baca juga

avatar immeng
@immeng

10 Kontribusi 18 Poin

Dipost 8 tahun yang lalu

Sudah mas..

avatar yogakk
@yogakk

8 Kontribusi 1 Poin

Dipost 8 tahun yang lalu

Login untuk ikut Jawaban