
Pengetahuan Umum Programming
Panduan mulai belajar hal hal yang sering ditemukan di dunia programming
Programming bukan hanya masalah bahasa program. Ada alat-alat atau hal hal lainnya
yang perlu kamu pelajari untuk membantumu memaksimalkan kekuatan programming.
Seperti berinteraksi dengan command prompt atau terminal, mengenal database, menggunakan GIT
dan masih banyak lagi.
Kita mulai dari mengenal apa itu koding
Track skill di luar koding
Ada berbagai pengetahuan lain, kamu tidak perlu mempelajari semuanya, bebas mau memilih ingin mengetahui yang mana:

Skill selain coding
Skill-skill yang perlu teman-teman kuasai, selain coding, ketika memutuskan untuk membuat suatu produk. Apa saja yang perlu kita pelajari dan kenapa mereka penting, temukan jawabannya di sini
Jangan cuma Koding
Mengajak teman teman untuk memanfaatkan skill luar biasa ini
Film Film Programming
Bukan bahas film! tapi ngobrol santai seputar kehidupan dan tantangan programmer
Website yang orang cinta
Belajar sedikit seputar UX (User Experience)
Open Source
Dunia koding, ngga jauh dari dunia open source, kenalan yuk
<< Kembali ke halaman panduan