website tanpa framework ? gimana ya...

Apakah tidak apa-apa membuat sebuah layanan website dengan php 'native' tanpa sebuah framework seperti laravel atau pun codeigniter ? apa keuntungannya dan apa pula kekurangannya baik dalam segi keamanan atau pun kualitas dari sebuah website yang dibangun ... Tolong Beri saya pencerahan .

terima kasih

avatar HabibulUmam
@HabibulUmam

59 Kontribusi 10 Poin

Diperbarui 6 tahun yang lalu

4 Jawaban:

coba yang ini gan : https://www.quora.com/Which-is-better-using-pure-PHP-or-Framework

avatar ivanpratama99
@ivanpratama99

88 Kontribusi 12 Poin

Dipost 6 tahun yang lalu

Saran ane sih bikin aja gan framework sendiri sesuai kebutuhan karena setiap framework fiturnya banyak sayang kalo ada yang ga kepake menuh menuhin resource

avatar sptndc
@sptndc

247 Kontribusi 59 Poin

Dipost 6 tahun yang lalu

Jawaban Terpilih

Bisa saja, hanya kalau ingin lebih mudah dalam pengembangan aplikasi sebaiknya menggunakan framework baik itu buatan sendiri atau memanfaatkan framework yang sudah ada, karena dengan menggunakan framework agan tidak harus membuat programnya dari 0 lagi, tapi balik ke pribadi programmernya lagi, nyaman atau enggaknya..

avatar ameliac
@ameliac

104 Kontribusi 27 Poin

Dipost 6 tahun yang lalu

Jawabannya tidak apa apa mas kalau mau buat tanpa framework, atau buat sendiri frameworknya. Yang jadi masalah kalau mas buat sendiri mas harus perhatiin banyak sisi mas. Misal security nya mas harus perhatiin bener2 jangan sampe kecolongan, atau masalah optimasti tentang kode2nya mas. Emang bener kalau pake native itu resource yang di pakai kecil banget.

Kalau ga mau pake framework tapi males buat bikin sendiri, mas bisa pakai micro framework.

avatar markeronly
@markeronly

378 Kontribusi 230 Poin

Dipost 6 tahun yang lalu

Login untuk ikut Jawaban