Reset number perhari laravel

jadi saya ingin membuat sistem surat, nah untuk no surat ,tiap bulan harus reset ke no 1 . apakah punya solusinya ?

avatar yazidhilman
@yazidhilman

5 Kontribusi 0 Poin

Diperbarui 4 tahun yang lalu

3 Jawaban:

ambil data perbulan dulu, dicount dan tinggal + 1, begitu seterusnya, jadi misalkan mau insert surat di bulan mei ini, pertama hitung dulu datanya by month contoh <pre> $nomorSurat = Model::whereMonth("created_at",Carbon::now()-&gt;month)-&gt;count(); $model = new Model; $model-&gt;nomorSurat = $nomorSurat + 1; </pre>

Kode diatas udh otomatis "reset" tiap bulan

avatar codingforbabies
@codingforbabies

159 Kontribusi 53 Poin

Dipost 4 tahun yang lalu

terimakasih atas tanggapannya . kalo gini no suratnya jadi sama semua, harusnya kan no nya beda , mohon pencerahannya

avatar yazidhilman
@yazidhilman

5 Kontribusi 0 Poin

Dipost 4 tahun yang lalu

sama gimana? kan misalkan bulan ini datanya masih nol, jadi nanti nomor nya 1, terus di save, pas dicount lgi datanya 1 ditambah 1 jadi 2, save ke db, dicount lgi jadinya 2, ditambah 1 lgi jadi 3, gitu seterusnya

avatar codingforbabies
@codingforbabies

159 Kontribusi 53 Poin

Dipost 4 tahun yang lalu

Login untuk ikut Jawaban