page expired pada laravel

bagaimana cara mengatasi page expired pada laravel  agar bisa di load kembali

avatar jejejeje_google
@jejejeje_google

1 Kontribusi 0 Poin

Diperbarui 3 tahun yang lalu

1 Jawaban:

<div>Kalo kejadian page expired-nya terjadi ketika pas submit form, mungkin agan lupa pakai CSRF Protection-nya. Mungkin beberapa cara ini bisa dipakai :<br><br>1. Submit data via tag form</div><pre>&lt;form method="POST" action="/profile"&gt; @csrf &lt;-- tambahkan ini ... &lt;/form&gt;</pre><div><br>2. Submit data via Ajax</div><pre>Definisikan meta tag yang berisi token CSRF

&lt;meta name="csrf-token" content="{{ csrf_token() }}"&gt;

Kemudian di script ajax-nya agan bisa pakai seperti ini :

$.ajaxSetup({ headers: { 'X-CSRF-TOKEN': $('meta[name="csrf-token"]').attr('content') } });</pre><div><br>Referensinya : <a href="https://medium.com/@tiwarishani/how-to-solve-the-page-expired-419-error-in-laravel-69fd97b0aa71">https://medium.com/@tiwarishani/how-to-solve-the-page-expired-419-error-in-laravel-69fd97b0aa71</a><br>Semoga membantu!</div>

avatar ahanafi
@ahanafi

815 Kontribusi 552 Poin

Dipost 3 tahun yang lalu

Login untuk ikut Jawaban