orderBy pada tabel relasi di Laravel 5

Permisi kakak. Saya dirundung musibah hampir selama 1 malam, dan itu membuat saya depresi.

Saya sudah cari diberbagai situs yang ada digoogle tentang judul diatas, tapi tak ada satu pun yang membuahkan hasil.

Seperti ini kronologis musibahnya kak: Saya mempunyai tabel POSTS yang terhubung ke tabel CATEGORIES, saya sudah berhasil menampilkan semua post, "localhost:8000/category/budaya", tapi yang tampil dibaris pertama itu post yang terakhir di upload.

Route::get('category/{name}/', 'PagesController@categery');

public function category($name) { $category = Category::where('name', $name)->first(); return view('pages.category'); }

@foreach($category->posts as $post)

  • {{$post->title}}

@endforeach

Saya ingin menampilkan post yang baru saya upload ada dibarisan pertama. Mohon bantuannya kak :)

avatar gugunguntoro
@gugunguntoro

250 Kontribusi 10 Poin

Diperbarui 5 tahun yang lalu

3 Jawaban:

Jawaban Terpilih

order by nya mana?

kalau mau tampil semua (dari baru ke lama), pakai get

<pre> $category = Category::where('name', $name)-&gt;orderBy('id', 'DESC')-&gt;get(); return view('pages.category'); </pre>

kalau mau tampil yg baru saja, 1 row pakai first

<pre> $category = Category::where('name', $name)-&gt;orderBy('id', 'DESC')-&gt;first(); return view('pages.category'); </pre>

avatar Nandar
@Nandar

648 Kontribusi 204 Poin

Dipost 5 tahun yang lalu

orderBy nya isi pake created_at order by desc kalau ingin postingan baru muncul paling atas/ kalau mau kaya tempat nongkrong SekolahKoding ini orderBy updated_at jika postingan ada yg comen pas di touch naik k atas (AH SUDAH LAH ABAIKAN BAGIAN TERAKHIR INI :) )

avatar farhansyam
@farhansyam

129 Kontribusi 31 Poin

Dipost 5 tahun yang lalu

@Nandar

Kalo orderBy-nya sesuai updated_at yang ada ditable POSTS bagaimana caranya kak?

avatar gugunguntoro
@gugunguntoro

250 Kontribusi 10 Poin

Dipost 5 tahun yang lalu

Login untuk ikut Jawaban