Flash message laravel

permisi, mau tanya. saya mengikuti tutorial laravel di sekolah koding, dan pada bagian auth di video dituliskan kode

return redirect('/login')->with('warning', 'akun belum aktif');

untuk memberikan pesan saat login apabila akun belum aktif. Namun, setelah saya mencobanya, hanya redirect ke halaman login saja, tidak menampilkan pesan akun belum aktif. itu kenapa ya?

avatar rifqieka
@rifqieka

15 Kontribusi 9 Poin

Dipost 5 tahun yang lalu

1 Jawaban:

Jawaban Terpilih

Ternyata lupa menambahkan cek session di login.blade.php juga. Saya menambahkan kode dibawah ini, dan berhasil hehe <pre> @if ($message = Session::get('warning')) &lt;div class="alert alert-warning alert-block"&gt; &lt;button type="button" class="close" data-dismiss="alert"&gt;×&lt;/button&gt; &lt;strong&gt;{{ $message }}&lt;/strong&gt; &lt;/div&gt; @endif </pre>

avatar rifqieka
@rifqieka

15 Kontribusi 9 Poin

Dipost 5 tahun yang lalu

Login untuk ikut Jawaban