Apakah bagus jika saya belajar 2 bahasa pemrograman sekaligus?

Saya ingin bertanya apakah bagus jika saya belajar 2 bahasa dalam satu hari, misalnya siang belajar PHP dan malamnya saya belajar javascript, tolong minta sarannya..

avatar iamfreestyler
@iamfreestyler

341 Kontribusi 57 Poin

Diperbarui 6 tahun yang lalu

4 Jawaban:

Jawaban Terpilih

ga ada masalah sama sekali gan :) tapi saya saya sendiri memilih untuk belajar secara runtut, mulai dari html, css, terus javascript dari situ saya larinya malah ke front end dlu, karena asik belajar lebih dalam, seperti mempelajari framework front end, belajar sass ( css extension ) dll yang berhubungan dengan front end. nah mungkin setelah itu baru nanti belajar back end. sampai saat ini belum nentuin mau mulai belajar pake bahasa apa, karena opsi bahasa untuk back end cukup banyak, ga cuma php. bahkan javascript bisa dijadiin bahasa back end dengan bantuan node.js. yang terpenting jangan berhenti belajar gan. :)

avatar timelord
@timelord

140 Kontribusi 86 Poin

Dipost 6 tahun yang lalu

Ngak apa apa gan, Javascript & PHP adalah bahasa pemrograman yang berhubungan.

avatar riyanxp
@riyanxp

70 Kontribusi 50 Poin

Dipost 6 tahun yang lalu

belajarnya enaknya gimana ya mas? kalau mas-mas sendiri belajar lebih dari satu bahasa?

avatar hardzal
@hardzal

15 Kontribusi 1 Poin

Dipost 6 tahun yang lalu

kalo ane si lebih mendalami bahasa program php, sass, javascript, dan html yang utama.

avatar sptndc
@sptndc

247 Kontribusi 59 Poin

Dipost 6 tahun yang lalu

Login untuk ikut Jawaban